The Pengaruh Citra Merek dan Kemasan terhadap Keputusan Pembelian

Indonesia

  • arti sukma
Keywords: Citra merek, Kemasan, Keputusan Pembelian

Abstract

Latar belakang penelitian ini adalah terkait pentingmnya sebuah keputusan pembelian konsumen dalam memilih produk yang sesuai dengan kebutuhan dengan menyoroti citra merek dan kemasan produk herbisida Roundup Biosorb 486 SL, dimana hal tersebut akan menjadi sebuah keuntungan bagi Perusahaan dalam meningkatkan usahanya. Tujuan dari penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui pengaruh citra merek terhadap keputusan pembelian (2) Untuk mengetahui pengaruh kemasan terhadap keputusan pembelian (3) Untuk mengetahui pengaruh citra merek dan kemasan terhadap keputusan pembelian.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuisioner terhadap konsumen yang pernah menggunakakan Produk Roundup Biosorb 486 SL sebanyak 62 orang yang dijadikan sample dalam penelitian ini dengan menggunakan teknik random sampling.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif  Citra Merek terhadap Keputusan Pembelian dengan nilai t hitung sebesar 2,925 yang lebih besar dari t tabel 1,295, terdapat pengaruh positif  Kemasan terhadap Keputusan Pembelian dengan nilai t hitung sebesar 2,051 yang lebih besar dari t tabel 1,295, terdapat pengaruh yang positif antara Citra Merek dan Kemasan terhadap Keputusan Pembelian berdasarkan Uji F sebesar  (4,784) >  (3,153).

References

Buku-buku
Arikunto, S. (2019). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Cetakan kelima belas. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Dharmmesta, B. S., & Handoko, T. H. (2022). Manajemen Pemasaran Analisis Perilaku Konsumen. Cetakan ketujuh.Yogyakarta: BPFS-Yogyakarta.
Kotler, P., & Armstrong, G. (2019). Prinsip-prinsip Pemasaran edisi 12 jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Kotler, P., & Keller, K. L. (2020). Manajemen Pemasaran Edisi 13 jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Napitupulu, S., Tapiomas, N., & Tobink, R. (2021). Manajemen Pemasaran Pendekatan Praktis dengan Teori-teori Para Ahli. Cetakan kedua. Jakarta: PT. Atalya Rileni Sudeco.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Cetakan kedua puluh tujuh. Bandung: Alfabeta.

Sunyoto, D. (2022). Dasar-dasar Manajemen Pemasaran Konsep, Strategi, dan Kasus. Cetakan ketiga.Yogyakarta: CAPS.
Jurnal-jurnal
Aini, E. N., & Walyoto, S. (2022). Pengaruh Citra Merek dan Kemasan Ramah Lingkungan terhadap Keputusan Pembelian. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 1-13.
Ismuputro, R. M. (2020). Peran Citra Merek, Harga, dan Kemasan terhadap Keputusan Pembelian Air Minum dalam Kemasan Aqua. Jurnal Ilmu Manajemen Volume 8 Nomor 3 - Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Surabaya, 1116-1122.

Ismuputro, R. M. (2020). Peran Citra Merek, Harga, dan Kemasan terhadap Keputusan Pembelian Air Minum dalam Kemasan Aqua. Jurnal Ilmu Manajemen Volume 8 Nomor 3 - Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Surabaya, 1116-1122.
Lay, W. D., & Melinda, T. (2019). Citra Merek, Harga, dan Kemasan Berdampak terhadap Keputusan Pembelian Konsumen. Journal of Manajemen dan Business Review, 174-183.
Partiwi, A., & Arini, E. (2021). Pengaruh Kemasan dan Citra Merek terhadap Keputusan Pembelian. Manajemen modal Insani dan Bisnis, 77-87.
Tambunan, Y. S. (2019). Pengaruh Citra Merek dan Kemasan Produk terhadap Keputusan Pembelian Konsumen pada CV. Sibolga Nauli Madani. Jurnal Akrab Juara, 107-2022.

DAFTAR PUSTAKA
Buku-buku
Arikunto, S. (2019). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Cetakan kelima belas. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Dharmmesta, B. S., & Handoko, T. H. (2022). Manajemen Pemasaran Analisis Perilaku Konsumen. Cetakan ketujuh.Yogyakarta: BPFS-Yogyakarta.
Kotler, P., & Armstrong, G. (2019). Prinsip-prinsip Pemasaran edisi 12 jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Kotler, P., & Keller, K. L. (2020). Manajemen Pemasaran Edisi 13 jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Napitupulu, S., Tapiomas, N., & Tobink, R. (2021). Manajemen Pemasaran Pendekatan Praktis dengan Teori-teori Para Ahli. Cetakan kedua. Jakarta: PT. Atalya Rileni Sudeco.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Cetakan kedua puluh tujuh. Bandung: Alfabeta.

Sunyoto, D. (2022). Dasar-dasar Manajemen Pemasaran Konsep, Strategi, dan Kasus. Cetakan ketiga.Yogyakarta: CAPS.
Jurnal-jurnal
Aini, E. N., & Walyoto, S. (2022). Pengaruh Citra Merek dan Kemasan Ramah Lingkungan terhadap Keputusan Pembelian. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 1-13.
Ismuputro, R. M. (2020). Peran Citra Merek, Harga, dan Kemasan terhadap Keputusan Pembelian Air Minum dalam Kemasan Aqua. Jurnal Ilmu Manajemen Volume 8 Nomor 3 - Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Surabaya, 1116-1122.

Ismuputro, R. M. (2020). Peran Citra Merek, Harga, dan Kemasan terhadap Keputusan Pembelian Air Minum dalam Kemasan Aqua. Jurnal Ilmu Manajemen Volume 8 Nomor 3 - Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Surabaya, 1116-1122.
Lay, W. D., & Melinda, T. (2019). Citra Merek, Harga, dan Kemasan Berdampak terhadap Keputusan Pembelian Konsumen. Journal of Manajemen dan Business Review, 174-183.
Partiwi, A., & Arini, E. (2021). Pengaruh Kemasan dan Citra Merek terhadap Keputusan Pembelian. Manajemen modal Insani dan Bisnis, 77-87.
Tambunan, Y. S. (2019). Pengaruh Citra Merek dan Kemasan Produk terhadap Keputusan Pembelian Konsumen pada CV. Sibolga Nauli Madani. Jurnal Akrab Juara, 107-2022.
Published
2024-02-22
How to Cite
sukma, arti. (2024). The Pengaruh Citra Merek dan Kemasan terhadap Keputusan Pembelian. PRISMAKOM, 22(1), 62-72. https://doi.org/10.54918/prismakom.v22i1.112
Section
Articles